Jum’at (24/2) SMP Negeri 1 Lasem melakukan aksi kebersihan lingkungan dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN). Kebersihan dilakukan di lingkungan SMPN 1 Lasem, memberihkan terminal, penimbangan sampah di bank sampah Kajar Berseri dan pembuangan sampah residu di kontener sampah terdekat. Kegiatan ini dilakukan oleh semua warga SMPN 1 Lasem serta kader adiwiyata.